Dahulu Asing Sekarang Berteman di Dalam Kristus

Category: Prayers

  • Dia Datang Untuk Satu Tujuan

    Dia Datang Untuk Satu Tujuan

    Yesus yang adalah Tuhan rela merendahkan diri dan mengambil rupa seorang manusia dengan satu tujuan yaitu untuk menyelamatkan manusia dari hukuman kekal. “Sebab Allah mengutus Anak-Nya ke dalam dunia bukan untuk menghakimi dunia, melainkan untuk menyelamatkannya oleh Dia. Barangsiapa percaya kepada-Nya, ia tidak akan dihukum; barangsiapa tidak percaya, ia telah berada di bawah hukuman, sebab…

  • Anda tidak Sendiri Berdoa

    Anda tidak Sendiri Berdoa

    “Demikian juga Roh membantu kita dalam kelemahan kita; sebab kita tidak tahu, bagaimana sebenarnya harus berdoa; tetapi Roh sendiri berdoa untuk kita kepada Allah dengan keluhan-keluhan yang tidak terucapkan.” (Roma 8:26 TB) Tahukah anda bahwa segala urusan kita sebagai anak-anak Tuhan dengan Bapa di sorga tidak kita kerjakan sendiri, melainkan dikerjakan di dalam Kristus oleh…

  • Pelaku atau hanya Pendengar?

    Pelaku atau hanya Pendengar?

    Tetapi hendaklah kamu menjadi pelaku firman dan bukan hanya pendengar saja; sebab jika tidak demikian kamu menipu diri sendiri. Yakobus 1:22 TB Jikalau seseorang hanya tahu tentang firman Tuhan tetapi tidak menjadi pelaku, ini sangat berbahaya karena ia menyangka ia kenal Tuhan tetapi sebenarnya tidak. Ia menipu diri sendiri. Orang yang hanya mendengar, tetapi tidak…

  • Apakah Doa Saudara Dangkal?

    Apakah Doa Saudara Dangkal?

    “Jikalau kamu tinggal di dalam Aku dan firman-Ku tinggal di dalam kamu, mintalah apa saja yang kamu kehendaki, dan kamu akan menerimanya.” Yohanes 15:7 TB Doa adalah refleksi dari relasi kita dengan Tuhan Yesus dan firman-Nya; semakin dalam relasi kita, semakin dalam dan luas jangkauan doa-doa kita. Kalau doa seseorang hanya sebatas kebiasaan agamawi dan…

  • Karena dia Sahabat-Nya

    Karena dia Sahabat-Nya

    “Aku berkata kepadamu: Sekalipun ia tidak mau bangun dan memberikannya kepadanya karena orang itu adalah sahabatnya, namun karena sikapnya yang tidak malu itu, ia akan bangun juga dan memberikan kepadanya apa yang diperlukannya.” Lukas 11:8 TB Pernahkah saudara bertanya-tanya apakah Tuhan akan memenuhi apa yang saudara perlukan? Awal saya lulus kuliah, saya ragu apakah saya…

  • Maukah Saudara Meminta?

    Maukah Saudara Meminta?

    Jadi jika kamu yang jahat tahu memberi pemberian yang baik kepada anak-anakmu, apalagi Bapamu yang di sorga! Ia akan memberikan Roh Kudus kepada mereka yang meminta kepada-Nya. Lukas 11:13 TB Konteks Firman Tuhan di atas adalah ketika Tuhan Yesus mengajar murid-muridNya bagaimana berdoa, dan Tuhan Yesus menekankan bahwa tidak cukup hanya tahu bagaimana berdoa, tetapi…

  • Menghampiri Takhta Tuhan

    Menghampiri Takhta Tuhan

    Sebab itu marilah kita dengan penuh keberanian menghampiri takhta kasih karunia, supaya kita menerima rahmat dan menemukan kasih karunia untuk mendapat pertolongan kita pada waktunya. Ibrani 4:16 TB Takhta adalah gambaran kekuasaan atau pemerintahan. Kita tahu bahwa pemerintahan manusia dibatasi oleh batas-batas geografi dan kependudukan; misalnya bapak Presiden Indonesia tidak bisa seenaknya pergi ke Singapore…

  • Harapan Bagi Jiwa yang Remuk

    Harapan Bagi Jiwa yang Remuk

    Mungkin saudara pernah dilukai oleh seseorang yang kemudian meninggalkan luka batin, kepahitan, dan kesedihan yang dalam, atau bahkan saudara sedang berada di dalam situasi yang membuat saudara terpuruk dan kehilangan kepercayaan diri, bahkan kehilangan harapan kepada Tuhan. Mungkin di dalam hati saudara bertanya apakah masih ada harapan untuk bisa keluar dari situasi batin yang mencengkeram….

  • Merubah Persepsi Membaca Alkitab

    Merubah Persepsi Membaca Alkitab

    Membaca Firman Tuhan itu seperti melakukan perjalanan ke negeri asing yang tertutup. Orang dari luar hanya bisa menebak keindahan alam didalam negeri asing ini. Apapun tebakannya pasti tidak sesuai kenyataan karena tempat ini tidak ada bandingannya. Pengunjungnya memerlukan pemandu khusus. Pemandu yang bukan hanya tahu tetapi bisa dipercaya. Pemandu yang sungguh-sungguh tahu adalah pemandu yang…

  • Tumbuh di Lahan Kering

    Tumbuh di Lahan Kering

    Saya tidak pernah melihat pemandangan seperti ini. Kemanapun mata memandang, tidak ada pohon, bahkan satupun tidak ada. Lahannya kering, tanahnya retak seperti habis mengalamai kemarau panjang. Tidak ada tanda-tanda kehidupan. Hati saya merusut, dan sangat sedih. Saya berjalan beberapa langkah. Dan saya melihat ada sesuatu yang hijau. Saya berlari mendekatinya. Ternyata bunga kecil berwarna hijau…